Tanda – Tanda Kiamat dalam Al Quran yang Sudah Muncul 2023

Hingga sampai sekarang ini masih banyak saja orang yang mencaritahu tentang Tanda – Tanda Kiamat. Karena memang semakin lama semakin banyak sekali tanda – tanda yang terjadi. Sehingga banyak di antara mereka yang memastikan tanda – tanda tersebut.

Tentu saja kiamat ini memang tidak ada yang bisa mengetahuinya selain Allah Swt. Akan tetapi Rosulullah SAW telah memberikan segala bukti kepada umat manusia bahwa kiamat tentu saja akan terjadi. Jadi memang segala tanda – tanda juga sudah banyak di temukan dalam dunia ini.

Oleh sebab itu lah sebagai umat muslim maka kamu juga harus mengetahui Tanda – Tanda Kiamat yang Sudah Terihat Sekarang agar nantinya kamu akan bisa memahaminya. Dengan begitu, maka kamu juga bisa mawas diri untuk selalu taat kepada sang pencipta.

Jenis – Jenis Kiamat yang Perlu Kamu Ketahui

Jenis-Jenis-Kiamat-yang-Perlu-Kamu-Ketahui

Sebelum terjadinya kiamat, maka pastinya akan ada tanda – tanda yang akan kamu rasakan terlebih dahulu. Tentu saja hingga sekarang ini sudah banyak sekali tanda – tanda yang nyata terjadi. Nah, sebelum kamu mengetahui Tanda – Tanda Kiamat yang Sudah Muncul Sekarang, maka kamu ketahui dulu jenis – jenis kiamatnya.

Mungkin kalau untuk jenis – jenis kiamat ini sudah banyak yang mengetahuinya ya. Pasalnya memang telah banyak sekali yang mempelajari tentang hal seperti ini mulai dari kamu duduk di Sekolah Dasar, jadi pastinya kamu juga sudah begitu paham bukan?

Jenis – jenis kiamat dalam agama islam ini memang ada dua jenis yaitu Kiamat Sugro (Kecil) dan juga Kiamat Kubro (Besar). Tentu saja kamu juga harus memahami kedua perbedaan dari kiamat sugro maupun kubro ini ya.

Adapun kiamat sugro ini dapat di artikan sebagai kiamat yang menghancurkan para umat yang ada di dunia ini. Contohnya seperti bencana alam yang nantinya bisa mengakibatkan sebagian manusia akan meninggal dunia.

Akan tetapi kalau kiamat kubro ini artinya bisa mengakibatkan seluruh alam semesta ini hancur dan tidak akan yang tersisa satu pun. Ketika kiamat kubro terjadi, maka akan banyak sekali umat Allah SWT yang beriman kepadanya agar bisa mendapatkan pertolongan.

Akan tetapi tentu saja semua itu akan sia – sia karena pintu taubat pada saat itu juga sudah di tutup dan tidak ada ampunan lagi. Di hari itu juga banyak manusia yang akan ketakutan dengan kehancuran alam semesta ini.

Jadi segera bertaubatlah sebelum dunia ini mengalami kehancuran yang dahsyat. Oleh sebab itu, maka giat lah dalam beribadah, sehingga nantinya kamu akan bisa terselamatkan dari neraka yang penuh dengan kedzholiman.

Jika kamu telah mengetahui jenis – jenis kiamat yang ada dalam islam, maka kini kamu juga harus mengetahui Tanda  Tanda Kiamat Sugra dan Kubra. Dengan mengetahuinya, maka ke depannya nanti kamu akan bisa mempersiapkan diri masing – masing.

Baca Juga : Doa Buka Puasa Rajab Tulisan Arab, Latin dan Artinya 2023

Berikut Tanda Tanda Kiamat Menurut Islam

Berikut--Tanda-Tanda-Kiamat-Menurut-Islam

Sebenarnya sudah banyak sekali Tanda – Tanda Kiamat yang Sudah Muncul, akan tetapi masih saja banyak umat manusia yang belum bertaubat kepada sang penciptanya. Malah banyak sekali sekarang ini orang – orang yang senang melakukan dosa.

Banyak di antara mereka yang tidak mengingat Allah SWT, sehingga mereka merasa senang – senang saja saat melakukan dosa. Banyak di antara mereka yang tidak sadar banyak telah banyak sekali Tanda – Tanda Kiamat yang Sudah Terlihat Sekarang.

Kini kamu juga harus mengetahui terlebih dahulu tanda – tanda yang sekarang sudah mulai muncul di muka bumi ini agar nantinya bisa menjadi pelajaran untuk menjadi pribadi yang lebih baik lagi ke depannya.

Jadi kini kamu perlu mengetahui saja tanda – tandanya ya seperti Tanda Kiamat di Israel ini sudah ada, nah agar kamu bisa mengetahuinya simak langsung saja di bawah ini.

1. Tanda Tanda Kiamat Sugra (Kecil)

Tanda-Tanda-Kiamat-Sugra-(Kecil)

Sudah banyak sekali Tanda – Tanda Kiamat Kecil yang tentunya sudah kamu rasakan. Tentu saja sekarang ini sudah banyak terjadi, oleh sebab itu lah makanya kamu juga harus mempersiapkan diri terlebih dahulu untuk bisa taat kepada Allah SWT.

Adapun 10 Tanda – Tanda Kiamat Sugra yang harus kamu ketahui dan sudah banyak terjadi sekarang ini, simak langsung saja yuk tanda – tandanya di bawah ini.

  • Kemunculan bulan sabit yang terlihat besar
  • Menjalankan waktu terasa begitu cepat
  • Pembunuhan manusia semakin meningkat
  • Banyak para wanita menyerupai laki – laki begitu pun sebaliknya
  • Persaingan dan banyak membangun kemewahan dalam dunia serta meninggikannya
  • Negara di Arab telah di penuhi dengan rumput hijau serta sungai yang mengalir
  • Mewarnai rambut dengan warna hitam
  • Banyak bencana alam yang sudah terjadi seperti tahan longsor, banjir, gempa bumi dan lain sebagainya
  • Dan masih banyak yang lainnya

Baca Juga : Doa Mandi Wajib Pria Wanita Setalah Haid, Berhubungan, Nifas

Beberapa Tanda – Tanda Kiamat Kecil Menurut Al – Quran di atas tentu saja sudah banyak yang terjadi di zaman sekarang ini, bahkan sudah banyak sekali yang di pertontonkan seperti kebanggaan, Nauzubillah… Semoga kita semua di jauhkan dengan hal – hal yang membawa kita dari kemaksiatan ya.

2. Tanda – Tanda Kiamat Kubra (Besar)

Tanda-Tanda-Kiamat-Kubra-(Besar)

Kiamat Kubra ini memang salah satu kiamat yang paling ditakutkan oleh seluruh umat manusia. Karena kalau kiamat kubra ini sudah terjadi, maka dunia dan isinya juga akan mengalami kehancuran. Jadi segera lah dekatkan diri kepada Allah SWT.

Karena kita ini sudah hidup di dunia yang tua, oleh sebab itu kita harus memperbanyak amal kebaikan dan tinggalkan segala keburukan yang akan membawa kita dalam kemaksiatan. Jadi patut untuk kamu ketahui 10 Tanda – Tanda Kiamat Kubra ini, simak saja tanda – tandanya berikut.

  • Telah banyak sekali manusia yang menjadi murtad dan kufur
  • Munculnya matahari dari barat dan tenggelam dari arah timur
  • Banyak yang tidak menganggap Al – Qur’an sebagai pedoman hidup
  • Kemunculan Ya’juj dan Ma’Juj dimana mereka bangsa yang gemar untuk membuat kerusakan di muka bumi
  • Kemunculan Dajjal, yang nantinya akan menyebarkan banyak fitnah yang akan membuat umat manusia meninggalkan agama islam
  • Turunnnya Nabi Isa A.S
  • Memunculkan asap yang akan mematikan umat manusia
  • Api dari Yaman akan muncul
  • Muncul banyak hewan melata
  • Kerusakan pada Ka’bah

Itulah Tanda – Tanda Kiamat Kubra yang harus kamu ketahui. Jadi jangan sampai semua itu sudah terjadi kamu baru menyadari akan dosa yang telah kamu perbuat ya. Bertaubatlah dan dekatkan diri kepada Allah SWT mulai dari sekarang jangan di tunda – tunda.

Jangan sampai kamu mengalami penyesalan di akhir ya, karena kalau pintu taubat telah tertutup, maka kamu juga tidak akan bisa meminta ampunan lagi dari Allah SWT. Jadi rajin – rajin lah mengerjakan sholat dan mengamalkan kebaikan agar terselamatkan dari siksa api neraka, Nauzubillah..

Baca Juga : Niat Puasa Rajab 2023 Arab, Latin dan Artinya Lengkap

Tanda – Tanda Kiamat yang Sudah di Jelaskan dalam Al – Qur’an

Tanda-Tanda-Kiamat-yang-Sudah-di-Jelaskan-dalam-Al-Quran

Sebenarnya sudah banyak sekali ya Tanda – Tanda Kiamat yang telah di jelaskan dalam Al – Qur’an. Mungkin masih banyak sebagian orang yang tidak percaya akan hal itu. Akan tetapi kamu harus ingat, bahwa hari kiamat ini memang benar adanya.

Nantinya sebelum kiamat muncul akan ada berbagai tanda yang akan di munculkan oleh Allah SWT mulai dari yang kecil hingga yang besar. Tentu saja sekarang ini telah banyak sekali terjadi Kiamat Sugra yang pastinya sudah di rasakan oleh umat manusia.

Selain tanda – tandanya, memang Allah SWT juga telah memberikan keterangan di dalam Al – Qur’an terkait dengan adanya Tanda – Tanda Kiamat ini. Jadi jangan sepelehkan dengan tanda – tanda yang kini bermunculan ya.

Sebagaimana Allah SWT telah berfirman :

وَّاَنَّ السَّاعَةَ اٰتِيَةٌ لَّا رَيْبَ فِيْهَاۙ وَاَنَّ اللّٰهَ يَبْعَثُ مَنْ فِى الْقُبُوْرِ

Latin “Wa annas saa ‘ata aatiyatunllaa rayba fiihaa, wa annallaaha yab’atsu man fil qubuur”.

Artinya :

“Sesungguhnya kiamat itu pasti datang, tidak ada keraguan padanya dan sesungguhnya Allah akan membangkitkan siapa pun yang di dalam kubur.” (QS: Al-Hajj: 7)

Berikut Tanda – Tanda Kiamat yang Tertera Jelas Dalam Al – Qur’an Yaitu :

Q.S Al-Hajj Ayat 1-2

اِسۡتَجِيۡبُوۡا لِرَبِّكُمۡ مِّنۡ قَبۡلِ اَنۡ يَّاۡتِىَ يَوۡمٌ لَّا مَرَدَّ لَهٗ مِنَ اللّٰهِ‌ؕ مَا لَكُمۡ مِّنۡ مَّلۡجَاٍ يَّوۡمَٮِٕذٍ وَّمَا لَكُمۡ مِّنۡ نَّكِيۡرٍ

Latin “Istajiibuu li Rabbikum min qabli any yaatiya Yawmul laa maradda lahuu minal laah; maa lakum mim malja iny yawma’izinw wa maa lakum min nakiir”.

Artinya :

“Patuhilah seruan Tuhanmu sebelum datang dari Allah suatu hari yang tidak dapat ditolak (atas perintah dari Allah). Pada hari itu kamu tidak memperoleh tempat berlindung dan tidak (pula) dapat mengingkari (dosa-dosamu)

Q.S Al-Qori’ah Ayat 1-5

اَلْقَارِعَةُۙ ١ مَا الْقَارِعَةُ ۚ ٢ وَمَآ اَدْرٰىكَ مَا الْقَارِعَةُ ۗ ٣ يَوْمَ يَكُوْنُ النَّاسُ كَالْفَرَاشِ الْمَبْثُوْثِۙ ٤ وَتَكُوْنُ الْجِبَالُ كَالْعِهْنِ الْمَنْفُوْشِۗ ٥

Latin “Al-qari’ah. Mal-qari’ah. Wa ma adraka mal-qari’ah. Yauma yakụnun-nasu kal-farasyil-mabsụs. Wa takụnul-jibalu kal-‘ihnil-manfụsy”.

Artinya:

“Al-Qāri‘ah [hari Kiamat yang menggetarkan]. Apakah al-Qāri‘ah itu? Tahukah kamu apakah al-Qāri‘ah itu? Pada hari itu manusia seperti laron yang beterbangan. Dan gunung-gunung seperti bulu yang berhamburan,”

Q.S Asy-Syura Ayat 47

يٰۤـاَيُّهَا النَّاسُ اتَّقُوۡا رَبَّكُمۡ‌ۚ اِنَّ زَلۡزَلَةَ السَّاعَةِ شَىۡءٌ عَظِيۡمٌ يَوۡمَ تَرَوۡنَهَا تَذۡهَلُ كُلُّ مُرۡضِعَةٍ عَمَّاۤ اَرۡضَعَتۡ وَتَضَعُ كُلُّ ذَاتِ حَمۡلٍ حَمۡلَهَا وَتَرَى النَّاسَ سُكٰرٰى وَمَا هُمۡ بِسُكٰرٰى وَلٰـكِنَّ عَذَابَ اللّٰهِ شَدِيۡدٌ‏

Latin “Yaaa ayyuhan naasuttaquu Rabbakum; inna zalzalatas Saa’ati shai’un ‘aziim Yawma tarawnahaa tazhalu kullu murdi’atin ‘ammaaa arda’at wa tada’u kullu zaati hamlin hamlahaa wa tarannaasa sukaaraa wa maa hum bisukaaraa wa lakinaa ‘azaabal laahi shadiid”.

Artinya :

“Wahai manusia! Bertakwalah kepada Tuhanmu; sungguh, guncangan (hari) Kiamat itu adalah suatu (kejadian) yang sangat besar. (Ingatlah) pada hari ketika kamu melihatnya (goncangan itu), semua perempuan yang menyusui anaknya akan lalai terhadap anak yang disusuinya, dan setiap perempuan yang hamil akan keguguran kandungannya, dan kamu melihat manusia dalam keadaan mabuk, padahal sebenarnya mereka tidak mabuk, tetapi azab Allah itu sangat keras.”

Nah, jadi itu dia beberapa Tanda – Tanda Kiamat Sugra dan Kubra yang perlu kamu ketahui ya. Dengan mengetahuinya, maka kamu juga bisa berjaga – jaga agar bisa melakukan banyak kebaikan ke depannya ya.