Mnet MAMA Live Music Awards Streaming Terbaru 2022

Desacanggu.id – Ajang penghargaan tahunan yang di selenggarakan oleh Mnet, akhirnya tahun ini di gelar secara terbuka. Dimana pada dua tahun sebelumnya acara Mnet MAMA Live harus di selenggarakan secara online, karena terdampak badai Covid-19.

Namun di tahun 2022 ini penghargaan tahunan ini akan di gelar selama dua hari di Jepang. MAMA Awards 2022 kali ini akan terasa berbeda karena banyak wajah baru di industri musik Kpop. Penasaran bagaimana serunya Mnet MAMA Awards?

Kalian yang ingin menyaksikan Mnet Asian Music Awards 2022 yang di adakan di Jepang ini bisa menonton siaran langsungnya secara streaming. Meskipun banyak link yang menyediakan layanan tontonan Mnet MAMA Awards, kalian harus selektif memilihnya.

Sekilas Tentang Mnet Asian Music Awards (MAMA) 2022

Sekilas-Tentang-Mnet-Asian-Music-Awards-(MAMA)-2022

Jadi Mnet MAMA Live ialah gelaran penghargaan musik Korea Selatan yang disiarkan langsung oleh Chanel Mnet, dimana penghargaan ini di selenggarakan setiap tahun dengan mengikut sertakan berbagai entertainer ternama Korea Selatan.

Mnet MAMA Live pertama kali di adakan pada tahun 1999, yang mana acara MAMA Awards kali ini pun akan di siarkan oleh 13 negara Asia lainnya, Indonesia termasuk salah satu negara yang selalu berpartisipasi dalam penghargaan tahunan yang diselenggarakan Mnet ini.

Peraih penghargaan pada mnet mama live juga di gunakan penilaian yang sangat diperhitungkan oleh juri dan beberapa faktor lain. Dengan begitu pemenang dapat ditentukan dengan tepat oleh beberapa nilai tersebut.

MAMA Awards 2022 juga menentukan beberapa kategori penghargaan yang akan di berikan kepada beberapa artis dan penyanyi ternama Korea Selatan dan negara lain yang berpartisipasi.

Nonton Mnet MAMA Live (MAMA Awards 2022), Gratis Tanpa VPN

Nonton-Mnet-MAMA-Live-(MAMA-Awards-2022)-Gratis-Tanpa-VPN

Seperti yang admin katakan sebelumnya, dimana banyak link yang menyediakan tontonan gratis Mnet MAMA Live. Namun tidak semua link bisa kalian gunakan, karena kebanyakan link merupakan server luar negeri yang mengharuskan kalian menggunakan VPN.

Penghargaan musik K-Pop terbesar, yang paling di nantikan di setiap akhir tahun. Bukan cuma karena para pemenangnya, namun karena penampilan spesial dari para aktor dan kolaborasi spektakuler yang selalu dinantikan oleh para penggemar.

Mnet Asian Music Awards atau kerap di singkat MAMA Awards 2022 diselenggarakan selama 2 hari yaitu pada hari ini, 29 dan 30 November 2022 di Kyocera Dome, Osaka, Jepang.

Para penampil akan didominasi oleh idol dan penyanyi generasi baru atau generasi ke-4, namun juga akan ada penampilan spesial dari salah satu grup generasi ke-2 dan penampilan solo oleh grup idola terbaik di dunia saat ini. Melalui akun media sosial resminya, MAMA Awards 2022 telah mengumumkan lineup khusus untuk Hari 1 dan Hari 2.

Sebelum kita menonton, mari kita lihat lineup yang admin share berikut:

Line Up Hari Pertama

Pada hari pertama Selasa, 29 November 2022, acara tersebut akan dipandu oleh Jeon Somi, bersama sejumlah artis antara lain:

  • Kang Daniel
  • Street Man Fighter
  • TXT
  • Leejung
  • Forestella
  • LE SSERAFIM
  • NMIXX
  • KARA
  • Kep1er
  • Hyolyn
  • JO1
  • Stray Kids
  • BIBI
  • DKZ

Hari pertama akan menampilkan penampilan grup generasi ke-2 KARA yang akan membuat album comeback berjudul Move Again untuk merayakan 15 tahun karir atau debut mereka. Serta penampilan mereka dengan lagu-lagu hits seperti Lupin, dan STEP yang pastinya akan melepas rindu para fans  yang sudah lama menunggu penampilan mereka.

Line Up Hari Kedua

Acara hari kedua pada 30 November akan dipandu oleh aktor tampan, Park Bogum. Daftar line-up juga dikemas dengan artis-artis terbaik seperti:

  • Jaurim
  • Jung Jae Il
  • (G)I-DLE
  • INI
  • Lim Young Woong
  • Monika
  • TREASURE
  • Zico
  • J-Hope BTS
  • 3RACHA (Stray Kids)
  • ENHYPEN
  • NewJeans
  • Niziu
  • ITZY
  • IVE
  • TEMPEST
  • Tiger JK

Seperti yang tertera pada daftar line-up hari ke-2, akan ada penampilan spesial dari J-HOPE BTS yang akan tampil solo kali ini. Gelaran penghargaan hari kedua juga di meriahkan kolaborasi girl band generasi ke-4 dan 3RACHA (Stray Kids).

Link Streaming Mnet MAMA Live (MAMA Awards 2022), Gratis Tanpa VPN

Link-Streaming-Mnet-MAMA-live-MAMA-Awards-2022-Gratis-Tanpa-VPN

Acara penghargaan dimulai dengan kedatangan para pemain dan bintang tamu di red carpet pada pukul 14:00 WIB. Kemudian di lanjutkan dengan penyerahan penghargaan pada pukul 16.00 WIB.

Namun Voting untuk menentukan pemenang sudah ditutup beberapa hari yang lalu, jadi kalian kini hanya bisa menonton saja ya! Kemudian apakah penyanyi favorit kalian akan menjadi salah satu pemenang penghargaan bergengsi MAMA Awards tahun ini?

Daripada kalian penasaran, kalian bisa mengikuti siaran langsung Mama Awards 2022 di link yang akan admin share dibawah ini :

Streaming  MAMA Awards 2022 Day 1 dan 2 No Clickbait Gratis No VPN :

  • Link Streaming Mnet MAMA Live Awards 2022 Day  1  DISINI
  • Link Streaming Mnet MAMA Live Awards 2022 Day  2 DISINI

Silahkan kalian gunakan link streaming Mnet MAMA Live Awards yang admin bagikan di atas. Admin pastikan link tersebut dapat kalian akses dengan mudah tanpa menggunakan VPN.

Adapun cara nonton Mnet MAMA Live, kalian bisa ikuti langkah mudah seperti berikut ini :

Cara Nonton Mnet MAMA Live Awards Tanpa Ribet!

Mnet-MAMA-Live-MAMA-Awards-2022

Bagi kalian yang belum mengetahui cara nonton Mnet MAMA Live, bisa ikuti langkah mudah yang akan admin share berikut. Jadi pastikan kalian ikuti dengan baik, agar tidak ketinggalan gelaran penghargaan bergengsi MAMA Awards 2022 ini!

  1. Pertama Salin Link Nonton Mnet MAMA Live Awards 2022 yang admin bagikan sebelumnya
  2. Kemudian buka Browser pada smartphone kalian
  3. Jika sudah Tempel Link Streaming Mnet MAMA Live Awards di kolom pencarian
  4. Silahkan kalian pastikan resolusi tontonan dan
  5. Selesai!

Mudah bukan cara nonton Mnet MAMA Live Awards 2022 yang admin bagikan untuk kalian semua? Pastikan kalian terhubung ke koneksi jaringan yang stabil ya, agar streaming Mnet MAMA Live semakin memuaskan.

Kategori Penghargaan Utama (Daesang) di MAMA Awards

Kategori-Penghargaan-Utama-(Daesang)-di-MAMA-Awards

Pemberian penghargaan kepada artis yang ikut berpartisipasi di MAMA Awards sangat lah banyak. Tercatat lebih dari 10 kategotri penghargaan yang akan di berikan dalam gelaran Mnet MAMA Live tahun 2022 ini.

Namun ada empat kategori penghargaan utama yang akan di berikan kepada para artis yang ikut serta dalam gelaran Mnet MAMA Live ini. Yang mana penyiaran dan penyelenggaraan Mnet Awards ini di siarkan langsung di situs web Mnet Korea Selatan.

Nah berikut ini empat kategori penghargaan utama yang akan di berikan oleh Mnet Awards kepada artis yang memenuhi kriteria penilaian untuk mendapatkan penghargaan MAMA awards.

  • Artist Of The Year

Penghargaan utama dalam MAMA awards ini akan di berikan kepada artis paling favorit menurut Mnet Awards. Juara terakir dalam kategori ini di menangkan oleh BTS grup vokal asli Korea Selatan.

  • Song Of The Year

Selanjutnya adalah kategori lagu terbaik dan terpopuler, yang akan di berikan kepada penyanyinya. Pemenang penghargaan ini di tahun sebelumnya juga di menangkan oleh BTS dengan Judul lagu “Butter”.

  • Album Of The Year

Kemudian adalah album terlaris dan terpopuler selama satu tahun. Tahun lalu pun masih miliknya BTS dengan memborong banyak penghargaan, dengan album berjudul “Be” BTS meraih juga kategori penghargaan ini.

  • Worldwide Icon Of The Year

Kategori penghargaan utama selanjutnya adalah artis yang mendunia di tahun itu. Pada tahun lalu BTS meraih empat penghargaan utama yang di selenggarakan Mnet Awards.

Kriteria Penilaian Pemenang Mnet MAMA Live

Kategori Penjualan Digital Penjualan Album Vote Penilaian Juri
Artist Of The Year 20% 20% 30% 30%
Song Of The Year 30% 10% 20% 40%
Album Of The Year 60% 40%

Kategori Penghargaan Lain di Mnet MAMA Live Awards

Kategori-Penghargaan-Lain-di-Mnet-MAMA-Live-Awards

Selain empat penghargaan utama yang di berikan mnet awards kepada para artis yang juga berpartisipasi di berbagai kategori lainnya. Berikut kategori penghargaan lain yang di selenggarakan Mnet :

  • Penghargaan Artis

    • Best Solo Artist
    • Best New Solo Artist
    • Best Group
    • Best New Group
    • Best International Artist
    • Best Asian Artist Award
    • Best New Asian Artist
  • Penghargaan Kategori

    • Best Dance Perfomance
    • Best Band Perfomance
    • Best Rap Perfomance
    • Best Vocal Perfomance
    • Best Ost
    • Best Collaboration
    • Best Music Video

Dan masih banyak penghargaan lain yang di selenggarakan MAMA Awards ini. Pastinya kalian sudah tidak sabar ingin menyaksikan gelaran tahunan Mnet Mama Live. So, jangan sampai ketinggalan untuk nonton link streaming Mnet MAMA Awards.

Demikian ulasan yang dapat admin desacanggu.id bagikan mengenai ulasan MAMA Live Awards! Selamat menonton artis favoritmu, Kpopers!

Lihat Juga :